Fungsi undang-undang sangat tergantung dari tujuan penyelenggaraan negara. Keberadaan Undang-Undang pada dasarnya adalah instrumen bagi penguasa untuk menjalankan roda pemerintahan.
Salah satu yang menjadi faktor keberhasilan suatu penyusunan perundang-undangan ialah luantitas serta kompetensi perancang yang masih minim. Buku yang ditulis oleh Okka Mahendra ini berisi tips-tips penting dalam proses penyusunan peraturan. Dengan pengalaman Okka sebagai legislator serta Dirjen yang khusus bertanggug jawab atas perundang-undangan menjadikan buku ini sangat teoritik tanpa menaf…
Buku ini merupakan buku yang membahas tentang keterampilan dalam merancang peraturan perundang-undangan baik dari sisi analisis legal, tata bahasa, serta kesesuaian dengan peraturan perundang-undangan lainnya. Buku ini sangat direkomendasikan bagi mahasiswa fakultas hukum Perguruan Tinggi Negeri ataupun swasta.
Buku ini mencoba menghadirkan ilmu perundang-undangan dengan narasi yang mendasar dan komprehensif sehingga mudah dipelajari oleh para pembaca pemula sekalipun. Disebut mendasara dan komprehensif karena memadukan antara teori-teori yang bersifat konsepsional dengan contoh-contoh praktis operasional. Hal ini sangat penting mengingat, pada umumnya para penulis bidang ilmu perundang-undangan serin…