Buku ini adalah percikan gagasan yang mengurai tiga pokok isu sentral dalam dinamika prosedural di Indonesia yakni Politik Identitas, Politik Populisme, dan geliat Politik Elektoral. Buku ini juga Mendedah bagaimana dinamika elektoral yang terjadi di Indonesia sejak 2014 hingga saat ini. Secara mendalam namun ringan diulas pula Koalisi Transaksional dan Kutukan Sistem Presidensial, Rekonsolidas…
Hampir tidak ada upaya serius para pemimpin partai politik era reformasi dewasa ini untuk membenahi diri. Para politisi partai justru makin melestarikan problematik struktural partai-partai dan “menikmati” situasi tidak sehat tersebut demi kelangsungan kekuasaan pribadi dan atau kelompok mereka sendiri. Kecenderungan serupa tampak pula dalam konteks sistem kepartaian, sehingga tidak jelas …