ILMU HUKUM
HUKUM TATA NEGARA ILMU PERUNDANG-UNDANGAN
Rahimullah, S.H.M.Si. Lahir di Muara Aman (Bengkulu) tanggal 21 Agustus 1950. Mengabdikan diri sebagai Pegawai Negeri Sipil di Sekretariat Jendral MPR RI sejak mulai tanggal 1 Maret 1981, dan menjabat sebagai Sekretaris Jendral MPR RI sejak mulai tanggal 2 April 2002. Pendidikan Struktural DIklat SEPALA Lulus Tahun 1984, DIklat SUSPADNAS lulus Tahun 1984, Diklat SEPADYA lulus Tahun 1992, Diklat SPAMEN lulus Tahun1997, dan Dklatpim Tingkat I lulus Tahun 2003. Pendidikan Teknis yang diikuti Penataran P-4 lulus Tahun 1983, Guided Conversation A lulus Tahun 1986, Diklat Tenaga Perancang Perundang-undangan lulus Tahun 1989, Diklat Analisis Jabatan lulus Tahyn 1989, General English Program Elementary 3 lulus Tahun 1997, dan Smart Business English lulus Tahun 2000. Penghargaan yang diraih SATYA LENCANA KARYA SATYA 10 TAHUN pada tahun 1996 dan SATYA LENCANA KARTA SATYA 20 TAHUN pada Tahun 2001. PEndidikan Strata diselesaikan pada tahun 1979 Jurusan Hukum Tata Negara di Universitas Gajah Mada, Strata 2 selesai pada tahun 1999 Jurusan Ilmu Manajemen Pemerintahan di Universitas Satyagama. Menjadi Dosen di Sekolah Tinggi Ilmu Pemerintahan (STIP) Abdi Negara sejak tahun 2004 dan juga Dosen Fakultas Hukum Universitas Satyagama sejak tahun 1989, dan kini menjabat sebagai Dekan Fakultas Hukum Universitas Satyagama sejak Agustus 2006.
Tidak tersedia versi lain