Abul A'la al Maududi adalah pengagas awal ekonomi Islam, yang mencoba menampilkan Islam sebagai "jalan hidup yang sempurna". Ia mengenali semakin banyak orang Muslim yang berpola hidup Barat, dari busana hingga ekonomi. Banyak cendikiawan Muslim melihat hilangnya identitas budaya ini sebagai ancaman bagi masa depan peradaban Islam. Sebagai bagian dari tanggapan lebih luas terhadap ancaman ini, …
EKONOMI ISLAM : Teori dan Praktek Sistem Ekonomi Islam sudah ada petunjuknya dalam Al Qur'an dan Hadis, namun dalam kehidupan sehari-hari banyak hal yang sering menimbulkan pertanyaan. Dalam Ekonomi Islam : teori dan praktek, tulisan Dr. Mohammad Abdul Mannan ini, hal-hal semacam itu dibahas dengan menunjuk kepada ketentuan-ketentuan yang terdapat dalam Al Qur'an dan Hadis. Buku ini sangat be…
Buku ini membuktikan pada pembaca bahwa pembangunan ekonomi dalam perspektif Islam adalah pembangunan yang menguntungkan semua pihak, bukan pembangunan yang mengangkat kesejahteraan sekelompok individu dan menurunkan kesejahteraan yang lain. Pembangunan ekonomi dalam Islam digerakan dengan prinsip ta'awun (tolong menolong) untuk memperoleh hasil tanpa merugikan salah satu pihak. Oleh karena itu…
Alternatif Ekonomi Islam Kebangkitan semula Islam diperingkat sejagat sejak dua dekad yang lalu telah menghasilkan usaha intelektual yang selari untuk melahirkan dengan jelas cara hidup alternatif yang berteraskan Islam. Buku ini menilai ekonomi Islam, iaitu teori, andaian, konsep, dan alternatif yang dikemukakan oleh ekonomi ini secara kritis. Disamping perbincangan kritis tertumpu kepada Isl…
BIODATA PENULIS Hulwati berasal dari kota Bukit tinggi, tetapi lahir di Teluk Kuantan (Riau) tanggal 13 Januari 1964. Pada tahun !983 menyelesaikan studi tingkat 'aliyah di MAN Bukittinggi, Sarjana Muda Fakultas Syari'ah IAIN Imam Bonjol Padang (1986) dan Sarjana Lengkap di tempat yang sama (1990). Tahun 1996 ia melanjutkan Studi pada Program Magister Ilmu Hukum UII Yogyakarta, memperoleh ge…