Seiring dengan timulnya kesadaran umat sejak perempat terakhir abad ke-20 yang lalu untuk kembali kepada ajaran agamanya yang murni dan sekaligus memadukannya dengan kehidupan modern termasuk aspek bisnis, hukum Islam lebih khusus lagi hukum muamalat dalam aspek perjanjian. mendapat perhatian besar dari para pengkaji. Hal ini dikarenakan transaksi komersil memiliki arti penting yang sangat besa…
Otong Rosadi, lahir di Subang 20 Januari 1969. SD Ekasari Pamanukan, SMP Negeri Pamanukan di Pamanukan, SMAN 5 Bandung. Sarjana Hukum UNPAD dengan yudisium Cum Laude, 1993. Magister Humaniora pada BKU Hukum Ketatanegaraan PPs UNPAD, 2001. Gelar Doktor Ilmu Hukum di Universitas Indonesia 14 Juli 2010. Menjadi staf pengajar sejak Maret 1994. Pembantu Dekan I tahun 2001-2004, kini Dekan Fakultas H…
Sebagai buku kelima rangkaian hukum perikatan, pembahasan dalam buku ini ditekankan kepada penanggungan utang untuk menciptakan pemahaman yang baik tentang konsep, konsepsi dan konstruksi hukum penanggungan utang, perlu juga dibahas mengenai perikatan tanggung-menanggung dalam kaitannya dengan penanggungan utang karena pada dasarnya secara prinsip kedua hal ini berbeda dengan segala konsekuensi…
Istilah Narkotika tidak asing bagi masyarakat mengingat begitu banyaknya berita baik dari media cetak maupun elektronik yang menginformasikan mengenai penggunaan narkotika dan bagaimana korban dari berbagai kalangan dan usia berjatuhan akibat penggunaannya. Maraknya kejahatan atau tindak pidana yang berkaitan dengan narkoba dan prekursor narkotika perlu mendapatkan perhatian yang serius. Angka…
Undang-undang Nomor 44 Tahun 2008 tentang Pornografi yang diundangkan pada 26 November 2008 memang sangat diperlukan dan diharapkan dapat mengatsi masalah pornografi yang terjadi di Indonesia. Pornografi sebagai perbuatan yang melanggar norma-norma kesusilaan masyarakat Indonesia memang telah berkembang demikian pesatnya dan sangat meresahkan masyarakat, karena dapat mengakibatkan terjadinya ti…
Inilah buku yang secara gamblang menguraikan tentang hukum acara pengujian undang-undang yang merupakan salah satu kewenangan Mahkamah Konstitusi (MK). Buku ini bukan saja diuraikan secara runtut dan sistematis, tetapi lebih dari itu juga memberikan panduan yang utuh jika hendak berperkara di Mahkamah Konstitusi, khususnya dalam pengujian undang-undang. Buku ini makin penting karena untuk pert…
Pentingnya undang-undang tertulis atau statutory laws merupakan salah satu ciri utama dari sistem hukum civil law seperti yang dianut di Indonesia. Kedudukan statutory laws lebih diutamakan dibanding dengan putusan hakim atau yurisprudensi. Untuk itu dibutuhkan banyak sekali undang-undang untuk mengatur penyelenggaraan negara oleh lembaga-lembaga negara, membatasi kekuasaan penyelenggara negara…
Buku ini berbicara tentang perkembangan peradilan Agama di Indonesia khususnya pada era reformasi. Dibagi dalam enam bagian, tiga bagian pertama berbicara tentang pendahuluan dan reformasi hukum/konstitusi di Indonesia terutama yang berkaitan dengan kekuasaan hakim dan peradilan agama, serta badan peradilan dan dinamika sejarah kekuasaan kehakiman di Indonesia. Bagian keempat dikhususkan bagi i…
Buku ini membincangkan Hak Asasi Manusia yang merupakan perwujudan eksistensi dan kedirian seseorang sebagai seorang manusia. yang harus dihormati dan dijaga kehormatannya; sehingga bisa bertahan dari banalitas pragmatisme kekuasaan, ambisi, dan hasrat, serta menjadi landasan yang kuat bagi pembentukan sebuah bangsa yang demokratis dan ideal. Dibagi dalam enam bagian besar dan dimulai dengan p…