Buku ini tergolong langka di Indonesia. Betapa tidak, tradisi menulis tentang materi hukum di negeri ini masih didoninasi oleh metode normatif-deduktif. Metode ini tidak memperkaya pemahaman kita mengenai hukum yang sesungguhnya, yang jauh lebih kompleks daripada bentuk penampilannya yang hanya yuridis-normatif. Metode interdispliner, transdispliners, seperti yang dilakukan dalam buku ini, memb…
Prof. Mahfud MD telah melakukan penelitian tentanga adanya hubungan antara politik dan hukum dalam sebuah disertasi di UGM. Disertasi tersebut kemudian dibukukan dengan judul Politik Hukum di Indonesia. Sebagai dosen diberbagai perguruan tinggi, Prof. Mahfud MD telah menekuni ilmu baru yang bernama "Politik Hukum". Buku yang berjudul Membangun Politik Hukum, Menegakkan Konstitusi ini adalah has…